Selamat malam para sahabat TI dimana pun anda berada :D
Malam ini, saya mau share Perintah Dasar Sistem Operasi Linux
Langsung aja ..


Perintah-perintah ini dijalankan melalui Terminal yang ada pada Sistem Operasi Linux..


Sebelum membaca tutorial ini, buka dulu Terminalnya (Ctrl + Alt + T pada ubuntu)

1 : Melihat identitas diri (nomor id dan group id)
Ketik id pada terminal, sehingga akan tampil sebagai berikut :



2 : Melihat tanggal dan kalender dari system
  • Melihat tanggal saat ini 
Ketik date pada terminal :
  • Melihat Kalender
Ketik cal 12 2008 (untuk melihat bulan 12 tahun 2008)

ketik cal -y (untuk melihat kalender tahun ini)


3 : Melihat identitas mesin
 Ketik hotsname pada Terminal :




 Ketik uname pada Terminal :



Ketik uname -a pada Terminal  :


4 : Melihat siapa yang sedang aktif
  • Mengetahui siapa saja yang sedang aktif
Ketik w pada terminal :


Ketik who pada terminal :




 Ketik whoami :



  •  Mengubah Informasi Finger
     Ketik chfn <user> (contoh : chfn fauzi), jika sudah diketik lalu masukan password

  • Melihat Informasi Finger
Ketik Finger pada Terminal (Kebetulan Ubuntu saya belum terinstall fingernya, jadi muncul pesan seperti gambar dibawah) :

 Ketik Finger <user> (lagi-lagi muncul pesan yang sama seperti diatas)

 Next,


5 : Menggunakan manual

 Ketik man ls pada Terminal

 Next, Ketik man man pada Terminal


Ketik man -k file :


Terakhir Ketik man -k passwd :



Sekian Perintah Dasar yang dapat saya share di Blog ini, lain waktu akan saya share Perintah-perintah yang lainnya,



0 comments:

Post a Comment

 
Top